GridGames.ID -PUBG Mobile merupakan game Battle Royale nomor 1 di Indonesia, dengan berbagai weapon senjata didalamnya.
Pada update 0.13.5 PUBG Mobile menghadirkan senjata baru bernama PP-19 Bizon.
Senjata PP-19 Bizon merupakan senjata berjenis sub machine gun (SMG).
Ingin lebih handal menggunakan PP-19? Yuk, langsung aja simak Tips Menggunakan PP-19 Bizon PUBG Mobile.
Baca Juga: Pas-Mantab! Ini Dia Settingan Pick Up Tournament Dari BTR Zuxxy
1. Damage dan kecepatan peluru.
Damage dari PP-19 Bizon merupakan senjata yang masuk dalam kategori menengah dari semua SMG yang ada.
PP-19 Bizon memiliki 35 damage dan kecepatan peluru 408 m/s.
Senjata ini cocok digunakan untuk jarak dekat dan menengah.
2. Ammo yang banyak
Kamu tidak perlu takut kehabisan peluru, karena peluru berisi 53 dalam 1 magazine.
3. Attachment
Attachment yang dapat ditambahkan ada 2 jenis yaitu muzzle dan scope.
Baca Juga: Wajib-Coba! Ini Dia Setingan Controls Dan Sensitifitas Dari BTR Zuxxy
4. Gunakan di awal game
Dengan ammo banyak, damage besar PP-19 Bizon.
Kamu dapat mudah membunuh musuh jarak dekat karena memiliki damage yang besar.
5. Suara tembakan sunyi
Suara yang dihasilkan PP-19 Bizon cukup sunyi daripada senjata SMG lain.
Jika ditambahkan menggunakan supressor akan lebih sunyi.
Baca Juga: Bigetroopers! Ini Dia Settingan Basic Dan Grafik Dari BTR Zuxxy
Itu dia guys, 5 tips menggunakan PP-19 Bizon.
Selamat mencoba dan ajak teman - teman kamu untuk mencoba senjata tersebut dengan tips diatas.(*)