Epic! Ini Dia Pembagian Group PMCO Fall Split - SEA League 2019

Rabu, 11 September 2019 | 10:50
Doc. PMCO

Pubg Mobile Club Open

GridGames.ID -Playerunknown's Battleground merupakan sebuah permainan dengan genre battle royale, yang para pemainnya dapat bermain dengan 100 orang sekaligus didalam pesawat.

Permainan ini dapat dimainkan secara solo, duo maupun squad, serta bisa mengundang teman kalian dalam bermain menjadi sebuah team. PlayerUnknown's Battlegrounds diluncurkan di Steam pada bulan Maret 2017.

PUBG kini semakin populer sehingga merilis PUBG Mobile dan PUBG Lite.

Baca Juga: Congrats! RRQ Athena Juara Pertama Pubg Mobile Star Challenge 2019

PUBG Mobilemerupakan game bergenre Battle Royale yang dimainkan dari kalangan remaja hingga dewasa. Tournamen demi tournamen disetiap bulan dari game PUBGM selalu mewarnai setiap weekend para player PUBGM.

Hampir setiap bulan terdapat event-event akbar tournament PUBG Mobileberkelas Nasional maupun International.

Kini Tencent Games mengadakantournament berkelas InternationalyaituPMCO Fall Split- SEA League 2019.PMCO Fall Split 2019 merupakan tournament kedua dari PMCO.

PMCO Fall Split terdapat 24 tim yang telah memastikan tempat untuk berlaga diPMCO Fall Split SEA League.Terbaru adalah 4 wakil dari wildcard yang menemani 20 tim yang telah terlebih dahulu lolos dari Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Vietnam.

24 tim akan dibagi menjadi 3 group (Group A, Group B dan Group C) dan mereka akan berlaga Shanghai, China. Menurut liquipedia,PMCO Fall SEA League akan mulai bergulir pada 18 September mendatang.

Berikut pembagian Group PMCO Fall Split SEA League 2019.

Group A

Liquipedia
Liquipedia

Group A PMCO SEA FALL SPLIT LEAGUE

Group B

LIQUIPEDIA
LIQUIPEDIA

GROUP B PMCO SEA FALL SPLIT LEAGUE

Group C

LIQUIPEDIA
LIQUIPEDIA

GROUP C PMCO SEA FALL SPLIT LEAGUE

Baca Juga: Indo 4 Besar! Hasil Klasemen Final Pubg Mobile Star Challenge 2019

*RRQ Capcorn yang lolos dari Qualifier Indonesia ditransfer ke Boom ID*RRQ Ryu menggunakan nama dan logo baru Ryu untuk PMCO SEA League

Itu dia 24 team terbaik yang akan bertanding di PMCO Fall SEAbulan ini.(*)

Editor : Kama

Baca Lainnya