GridGames.ID - Penggemar esports PUBG Mobile (PUBGM) pasti nggak asing dengan nama Nerpehko, salah satu roster andalan tim RRQ RYU.
Cowok bernama lengkap Yoga Malik Rahman ini merupakan salah satu pemain profesional PUBG Mobile terbaik di Indonesia.
Performanya begitu gemilang di sepanjang liga 2022 PMPL ID Spring yang berlangsung bulan ini.
Nerpehko pun berhasil membawa RRQ RYU menuju babak final dengan mencatat rekor individu berupa 81 eliminasi dalam 60 ronde.
Baca Juga: Ini Peran Penting Nerpehko Buat RRQ Ryu di 2022 PMPL ID Spring
Melalui wawancara, Nerpehko membagikan guide setting sensitivitas dan layout PUBG Mobile.
Guide tersebut ia percaya dapat membantu para pemain yang masih kesulitan menemukan setting yang tepat.
Sebagai catatan, perbedaan perangkat yang digunakan masing-masing pemain dapat menyebabkan efektivitas menjadi kurang maksimal.
Baca Juga: 5 Gunslinger di 2022 PMPL ID Spring Week 2. RRQ Nerpehko Paling Galak!
Berikut guide setting sensitivitas PUBG Mobile ala RRQ Nerpehko:
Camera Sensitivity
Memengaruhi sensitivitas kamera saat layar digeser tanpa menembak.
- 3rd Person No Scope: 47%
- 1st Person No Scope: 47%
- Red Dot, Holographic, Aim Assist: 27%
- 2x Scope: 24%
- 3x Scope, Win94: 12%
- 4x Scope, VSS: 7%
- 6x Scope: 5%
- 8x Scope: 3%
- TPP Aim: 40%
- FPP Aim: 40%
ADS Sensitivity
Memengaruhi sensitivitas kamera saat layar digeser selagi menembak. Dapat digunakan saat tidak membidik.
- 3rd Person No Scope: 47%
- 1st Person No Scope: 47%
- Red Dot, Holographic, Aim Assist: 27%
- 2x Scope: 24%
- 3x Scope, Win94: 12%
- 4x Scope, VSS: 7%
- 6x Scope: 5%
- 8x Scope: 3%
- TPP Aim: 40%
- FPP Aim: 40%
Free Look Camera
- 3rd Person Camera (Character, Vehicle): 80%
- Camera (Parachuting): 65%
- 1st Person Camera (Character): 81%
Ketika Gyroscope sedang aktif, sensitivitas kontrol kamera miring dapat disesuaikan.
- 3rd Person No Scope: 400%
- 1st Person No Scope: 400%
- Red Dot, Holographic, Aim Assist: 301%
- 2x Scope: 260%
- 3x Scope, Win94: 170%
- 4x Scope, VSS: 157%
- 6x Scope: 94%
- 8x Scope: 74%
- TPP Aim: 30%
- FPP Aim: 20%
Ketika Gyroscope sedang aktif, sensitivitas kontrol kamera miring dapat disesuaikan selagi menembak.
- 3rd Person No Scope: 400%
- 1st Person No Scope: 400%
- Red Dot, Holographic, Aim Assist: 301%
- 2x Scope: 260%
- 3x Scope, Win94: 170%
- 4x Scope, VSS: 157%
- 6x Scope: 94%
- 8x Scope: 74%
- TPP Aim: 30%
- FPP Aim: 20%
Guide setting sensitivitas di atas tergantung dengan jenis perangkat yang kamu gunakan ya, guys.
Jika sekiranya merasa kurang nyaman dengan setting rekomendasi dari Nerpehko, kamu bisa sesuaikan kembali.
Caranya, mengubah sedikit demi sedikit settingannya hingga cocok dengan perangkat dan gaya bermainmu. (*)