Follow Us

Lincah Banget! Ini Cara Mengalahkan Hero Guinevere di Mobile Legends

Amalia Septiyani - Rabu, 12 Juni 2019 | 18:45
Guinevere Mobile Legends
Youtube Official MLBB

Guinevere Mobile Legends

Dengan menggunakan hero silence seperti Natalia dan Helcurt, Guinevere bisa dibuat takluk, karena hero silence bisa diam-diam datang dan menghabiskan Guinevere.

Apalagi jika Guinevere berada di dekat semak-semak, kalian bisa menghampirinya dan diam-diam membidiknya dari belakang.

2. Pilih Battle Spell Petrify

Efek battle spell dari Petrify biasanya digunakan oleh hero Fighter yang dapat menyebabkan stun selama beberapa detik, juga memberikan magic damage ke hero musuh di sekitar.

Jadi, kalian bisa menghentikan pergerakan hero-hero lincah seperti Guinevere dengan battle spell ini, guys!

3. Counter dengan hero yang lincah

Karena Guinevere begitu lincah alias memiliki kelebihan soal mobilitasnya, kalian bisa gunakan hero counter Guinevere yang juga sama lincahnya.

Misalnya, jika lawan kalian menggunakan Guinevere, kalian pick hero Harley atau Zilong yang mampu mengejar Guinevere.

Dengan begitu, saat skill dua Guinevere sedang cooldown, kalian bisa dengan mudah membunuh Guinevere. FYI, Guinevere memiliki cooldown skill yang cukup lama, lho!

Baca Juga: Sebelum Rilis di Mobile Legends, Wajib Tahu Skill Dari Guinevere

4. Gunakan hero yang memiliki ultimate ke satu target

Kalian bisa menggunakan hero Saber atau Chou yang skill ultimatenya bisa digunakan untuk memberi damage ke satu target.

Editor : Rian Sidik

Baca Lainnya

Latest