Follow Us

Jangan Ditiru! Remaja di India Ini Bunuh Diri Demi Main PUBG Mobile

Giovannia Whelly - Rabu, 06 Februari 2019 | 20:00
Remaja di India rela bunuh diri demi main PUBG Mobile
YouTube

Remaja di India rela bunuh diri demi main PUBG Mobile

GridGames.ID - PUBG Mobile memang menjadi game yang sangat adiktif saat ini di seluruh dunia untuk kalangan remaja sampai dewasa.

Karena teralu adiktif, seorang remaja di India rela bunuh diri karena ingin memainkan game besutan Tencent Games ini.

Hal ini terjadi karena remaja ini meminta sebuah smartphone yang mendukung game PUBG Mobile ini.

Sayangnya, orang tua menolak permintaan remaja ini sehingga membuatnya bunuh diri secara sengaja.

Baca Juga : Auto-Untung! PUBG Mobile Bisa Tuker Battle Coins ke Unknown Cash (UC)

Dilansir dari TimesNowNews, awalnya remaja ini meminta kedua orang tuanya sebuah smarphone seharga 37,000 rupee atau sekitar IDR. 7.204.047,-.

Smartphone yang nggak disebutkan mereknya ini rupanya punya keunggualan dengan bisa memainkan PUBG Mobile dengan nyaman.

Orang tua remaja ini hanya memiliki uang 20,000 rupee atau sekitar IDR. 3.894.079,- untuk membeli smartphone.

Lalu, apa yang terjadi selanjutnya?

Akibatnya, remaja tersebut berdebat hebat dan cukup dengan orang tua-nya dan memutuskan untuk bunuh diri karena merasa orang tuanya menolak keinginan-nya.

Baca Juga : Auto-Gratis! Wajib Coba, Inilah Cara Ngedapetin Sacred Statue Lancelot

Editor : Rian Sidik

Baca Lainnya

Latest