Baca Juga : RRQ dan EVOS Dominan, Ini Hasil Lengkap MPL ID Season 3 Week 1 Day 1
5. Louvre eSports vs SFI Critical
Louvre harus rela kalah dari SFI Critical saat memasuki hari kedua diminggu pertama MPL ID Season 3. Kekalahan telak ini diciptakan oleh SFI Critical, di mana semangat mereka dalam pertandingan ini terlihat begitu bergelora.
SFI Critical VS Louvre adalah tim terakhir yang bertanding menutup pelaksanaan MPL ID Season 3 minggu pertama hari kedua dengan skor akhir 2-0.
Berikut hero-hero yang di pick oleh Louvre dan SFI Critical pada pertandingan mereka dan hasilnya :