
Team Secret sukses jadi juara MDL Disneyland Paris Major
Meskipun kalah, Team Liquid mendapat undangan langsung untuk The International 2019.
Selain itu mereka juga berhak membawa pulang hadiah $175 ribu atau sekitar Rp 2,5 miliar. Lewat akun Twitter mereka, Team Secret membagikan detik-detik perayaan juara mereka.
Baca Juga : Biar PC Makin GG, Ini Dia 5 Pilihan Case PC Terbaik untuk Gaming!
Sekarang Team Secret akan bersiap untuk kualifikasi EPICENTER Major.
Termasuk semua tim yang ikut serta dalam Paris Major ini, semuanya mendapat undangan otomatis untuk ikut babak kualifikasi.
Kualifikasi ini sendiri akan segera diadakan pada 15-19 Mei nanti.(*)