Magic Shoes
Selain ada penambahan atribut +40 Movement Speed, item ini juga dapat menambah +10% Cooldown Reduction yang berguna mempersingkat waktu cooldown dari skill-skill milik Terizla yang terhitung lumayan lama.
Baca Juga: Ini Jadwal Lengkap League of Legends Champions Korea Selama 3 Bulan!
Blade of the Heptaseas
Item ini bisa menambah +65 Physical Attack untuk modal Terizla menjadikan skill-skillnya semakin menyakitkan untuk lawan.
Selain itu ada penambahan HP yang cukup besar juga dari item ini, yakni +250 HP dan juga penambahan atribut +15 Physical Penetration.
Endless Battle
Siapa sih yang nggak tau item penambahan stat terlengkap ini? Yap, Endless Battle cocok banget digunakan untuk hero-hero carry pada pertengahan permainan.
Stat yang diberikan begitu lengkap, yakni+65 Physical Attack, +25 Mana Regen, +250 HP, +10% Cooldown Reduction, +5% Movement Speed, dan+15% Physical Lifesteal.
Baca Juga: Hero Baru Lagi? Terizla Hadir di Advanced Server Mobile Legends
Queen's Wings
Item yang dulu memiliki nama sangat panjang, yaituWings of theApocalypse Queen, kini diubah menjadi Queen's Wings.