Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Dia Tips Menggunakan HIP vs ADS Bermain Call Of Duty Mobile!

Taufiq Bagaskara - Rabu, 25 September 2019 | 20:25
HIP Vs ADS Call Of Duty

HIP Vs ADS Call Of Duty

GridGames.ID -Garena meluncurkan game terbarunya yaitu Call Of Duty Mobile yang saat ini dapat dimainkan melalui halaman resmi dan Google Play.

Garena juga mengkonfirmasi hadirnya Call Of Duty Mobile terdapat mode Team Deathmatch, Bomb Mission, Domination dan Battle Royale.

Para player dapat menggunakan sistem “ScoreStreak” yang akan meningkatkan pengalaman berperang dengan memanggiol drone.

Baca Juga: Perhatian! Call of Duty Mobile Akan Rilis Pada 1 Oktober 2019

Pada Battle Royale, pemain dapat menggunakan berbagai pilihan kendaraan seperti helikopter merasakan baru dengan sistem “Class” yang memberikan kemampuan menyesuaikan dengan gaya bermain.

Selain pilihan kendaraan, pemain dapat memilih mode aiming yang sesuai dengan gaya bermain seperti Hip Fire dan ADS.

Aiming atau "membidik" adalah salah satu hal yang wajib dipelajari dalam Call of Duty Mobile agar tembakanmu bisa mengenai sasaran dengan tepat.

Hip Fire merupakan salah satu teknik menembak langsung tanpa membidik terlebih dahulu. Cara ini sangat efektif bila dilakukan pada jarak dekat dan dapat menghabisi musuh dalam hitungan detik.

ADS (Aim Down Sight) adalah menembak dengan cara mengeker menggunakan scope yang terpasang di senjatamu.Gunakan teknik ini bila musuh berada pada jarak menengah atau jauh.

Selain itu, Terdapat beberapa kelebihan dan kekurangan menggunakan Hip Fire dan ADS.

kelebihan dan kekurangan HIP an ADS Call Of Duty Mobile

kelebihan dan kekurangan HIP an ADS Call Of Duty Mobile

Baca Juga: Call of Duty Modern Warfare Beta Sudah Tersedia di PS4, Sikat!

Di Call Of Duty Mobile, pemain dapat melakukan healing sambil berlari. Jadi, kamu engga perlu takut dikncok saat heal, karena kamu bisa berpindah tempat sambil memulihkan HP mu!

(*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x