Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Congrats! eSports Akhirnya Jadi Cabang Olahraga Resmi di Sri Lanka

Wahyu Prihastomo - Senin, 07 Oktober 2019 | 16:30
Kontingen Sri Lanka untuk cabang esports di Asian Games 2018
Games.LK

Kontingen Sri Lanka untuk cabang esports di Asian Games 2018

GridGamesID -Saat ini sudah makin bnayak negara yang mengakui eksistensi esports sebagai sebuah industri yang perlu dikelola dengan serius.

Banyak negara sudah mendirikan asosiasi resmi yang mengurusi segala hal tentang esports.

Mulai dari pembinaan pemain, pelatih, pengaturan regulasi turnamen, sampai pengadaan fasilitas.

Banyak negara juga sudah mulai meresmikan esports sebagai cabang olahraga resmi dan mulai dikelola pemerintah.

Baca Juga: Respect! Pemerintah Jerman Permudah Visa untuk Atlet eSports

Yang terbaru, esports akhirnya diakui sebagai cabang olahraga resmi di Sri Lanka.

Dengan ini Sri Lanka menjadi negara di kawasan Asia Selatan pertama yang mengakui esports sebagai cabang olahraga.

Pengesahan ini dilakukan langsung oleh Kementerian Olahraga Sri Lanka pada tanggal 2 Oktober kemarin.

Di Sri Lanka sendiri esports sudah mulai muncul dan berkembang sejak 10 tahun lalu.

Baca Juga: Esports Performance Academy Resmi Berdiri untuk Jaring Bakat eSports

Selama itu pula semua penggiat esports terus berusaha untuk mendapatkan pengakuan dari pemerintah.

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x