Follow Us

Qualifier Chengdu 2020: Setia Widianto di PES 2020, DG Esports di AOV

Nicolaus Prama - Selasa, 31 Desember 2019 | 19:15
Para pemenang Chengdu Qualifier Indonesia 2020

Para pemenang Chengdu Qualifier Indonesia 2020

DG Esports sukses menjadi wakil Indonesia di turnamen E-Masters Chengdu 2020 mendatang.

Baca Juga: Pendaftaran Ragnarok Championship Indonesia 2020 Resmi Dibuka!

DG Esports sukses menaklukan tim raksasa BOOM Esports pada babak final.

Setia Widianto dan DG Esports masih harus mengikuti kualifikasi tahap selanjutnya pada Januari 2019.

Diperkirakan digelar di Thailand, tahapan tersebut akan menyeleksi pemain yang akan mewakiliki Asia Tenggara di Chengdu E-Masters 2020.

E-Master Chengdu akan digelar pada akhir Februari atau awal Maret 2020 mendatang di Chengdu.

Kira-kira sanggupkan DG Esports dan Setia Widianto mewakiliki Indonesia dan Asia Tenggara di E-Master Chengdu 2020 mendatang? (*)

Editor : Amalia Septiyani

Baca Lainnya

Latest