Rekomendasi game pertama yang bisa kalian coba adalah Draw Climber.
Draw Climber merupakan sebuah game balap yang berbeda dan cukup unik dimainkan.
Objek permainan dari game Draw Climber adalah sebuah kotak berwarna biru.
Cara bermainnya, kalian diharuskan untuk menggambar alat bantu untuk kotak tersebut agar bisa berjalan.
Kalian harus menyesuaikan bentuk alat bantu tersebut dengan lintasan yang terdapat dalam Draw Climber.
Baca Juga: Daftar Fitur Baru Dalam Update eFootball PES Spesial UEFA Euro 2020
Brain Out
Jika kalian tertarik dengan game yang mengasah kemampuan otak, Brain Out sangat cocok untuk dimainkan.
Brain Out akan memberi sebuah instruksi dan beberapa clue yang wajib kalian selesaikan.
Clue tersebut bisa berupa gambar benda, hewan, manusia atau apapun yang akan membuat otak kalian bekerja sedikit lebih keras.