3. 71% tidak terlalu peduli dengan leaderboard/ranking
4. Game dengan character yang cerita dan personalitynya menarik itu penting bagi 81% responden.
Beberapa komentar juga di berikan oleh netizen untuk menanggapi perihal survey yang dibuat oleh tim Togeproduction tersebut.
Komentar mulai dari alasan, masukan atau feedback, hingga statement lain diberikan untuk survey tersebut.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Game Lokal Terbaik Maret 2020 yang Patut Kalian Coba
Berbagai macam komentar disampaikan dari macam-macam latar belakang para gamers.
Namun satu hal yang bisa kita tarik kesimpulan bahwa, berbagai cara, perkembangan, target pasar memang menentukan bagaimana fitur yang akan dihadirkan dalam game tersebut.