Item kelima, kalian bisa menggunakan Windtalker yang dapat menambahkan +40% Attack Speed, +20 Movement Speed dan +10% Critical Chance.
Selain itu, Windtalker juga memiliki pasif unik dimana setiap 3-5 detik, basic attackHelcurt akanmengenai 3 unit lawan dan memberikan Magic Damage.
Windtalker juga dapat memberikan Critical Damage ke Minion dan juga Movement Speed untuk Helcurt dalam waktu singkat.
6. Blade of the Heptaseas

Blade of the Heptaseas
Item terakhir bisa kalian sesuaikan dengan situasi dan kondisi gameplay kalian.
GridGames merekomendasikan untuk item terakhir ini, yakni menggunakan item attack jenis Blade of the Heptaseas.
Blade of the Heptaseas sendiri dapat menambah +65 Physical Attack, +250 HP dan atribut +15 Physical Penetration.
Baca Juga: Auto Banned! Ini Dia Build Diggie Mobile Legends Tersakit 2020
Rekomendasi build itemHelcurt Mobile Legends tersakit di Meta 2020 yang GridGames sebutkan di atas merupakan buildjika Helcurt memilih menjadi midlaner.
Nah, kalian bisa langsung terapkan build rekomendasi dari GridGames di atas dan praktekkan dalam gameplay. (*)