Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cobain Nih! Build Item Moskov Mobile Legends Tersakit Tahun 2020

Amalia Septiyani - Rabu, 10 Juni 2020 | 20:00
Moskov Mobile Legends
Moonton

Moskov Mobile Legends

GridGames.ID -Meta hero Marksman di Mobile Legends kini sepertinya nggak kalah menakutkan jika dibanding hero Assassin.

Hal ini dibuktikan Claude dan Karrie masih sering menjadi langganan banned saat draft pick di Mode Rank.

Nah, kalian bisa memberikan opsi menggunakan hero Moskov yang juga merupakan salah satu hero yang mengisi role Marksman.

Baca Juga: Wajib Tau! Ini Dia Build Granger Mobile Legends Meta Tahun 2020

Moskov adalah hero marksman spesialis Push/Burst Damage yang memiliki skill-skill yang sama mematikannya dengan heromarksmanlainnya.

Moskov sempat menjadi over power, namun setelah di nerf beberapa waktu lalu, ia jadi nggak sering terlihat di Land of Dawn.

Jika dibandingkan Granger, Moskov memang hero marksman yang mematikan saat late game dan harus perbanyak farming sejak early hingga mid game.

Tapi, nggak ada salahnya jika Moskov bisa kalian gunakan jika kalian tipe-tipe pemain santai alias nggak grasak-grusuk di awal permainan.

Baca Juga: Auto Win! Ini Dia Build Karrie Mobile Legends Tersakit Meta 2020

Untuk menggunakan Moskov, kalian wajib tau build item yang cocok dengannya agar damage yang dihasilkan terasa mematikan.

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x