Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Fitur Kamera Galaxy Note20 Series, Permudah Konten Game di YouTube

Randy Fauzi F - Selasa, 11 Agustus 2020 | 10:00
Ilustrasi merekam video lewat kamera Samsung GalaxyNote20 Ultra
Samsung

Ilustrasi merekam video lewat kamera Samsung GalaxyNote20 Ultra

GridGames.ID -Samsung baru saja memperkenalkan duo ponsel terbarunya, yaitu Galaxy Note20 dan Galaxy Note20 Ultra.

Perusahaan asal Korea Selatan itu berencana untuk menghadirkan Samsung Galaxy Note20 Series ke Indonesia.

Namun, sebelum itu ada beberapa keunggulan yang harus kamu ketahui terlebih dahulu.

Baca Juga: Menilik Perjalanan Seri Samsung Galaxy Note dari Masa ke Masa

Salah satu keunggulan yang dimiliki Galaxy Note20 Series adalah dari segi kameranya.

Keduanya dilengkapi spesifikasi kamera yang berbeda namun tetap dengan kualitas mumpuni.

Untuk Galaxy Note20, kamera depan 10MP, kamera belakang, 12MP Ultra Wide, 12MP Wide-angle, dan 64MP Telephoto.

Sedangkan Galaxy Note20 Ultra, kamera depan 10MP, 12MP Ultra Wide, 108MP Wide-angle, dan 12MP Telephoto.

Baca Juga: UNBOXING Samsung Galaxy Note 20 Ultra, Apa Aja Sih Isi Boxnya?

Selain bisa dipakai untuk foto dan merekam video biasa, kamera di perangkat tersebut juga dapat menunjang kamu yang ingin menjadi seorang YouTuber.

Rekam Video 8K

Fitur pertama yang jadi unggulan dan bisa menopang seorang YouTuber adalah perekaman 8K.

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x