Minecraft Dungeons sendiri adalah game Crawler dengan sentuhan hack-and-slash.
Game ini memanfaatkan seni Minecraft yang familiar ketika kalian bertempur melawan berbagai binatang buas dan mengumpulkan loot atau jarahan hingga empat pemain lainnya.
Baca Juga:Susul Series S, Harga & Tanggal Rilis Xbox Series X Resmi Diumumkan
Minecraft Dungeons kini tersedia melalui Xbox Game Pass dan mulai hari inj, guys.
Game ini bakal bisa dimainkan lewat layanan Game Pass.
Kalian bisa mengunduh layanan tersebut lewat Google Playsekarang juga. (*)