Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Update Perdana BTS Universe Story, Hadirkan Aksesori Bertema Halloween

Amalia Septiyani - Kamis, 29 Oktober 2020 | 16:00
Update perdana BTS Universe Story
Netmarble

Update perdana BTS Universe Story

Game ini memberikan kesempatan bagi pemain untuk berpartisipasi langsung dalam pembuatan dan pengembangan cerita di dalam game.

Selain itu, pemain juga bisa membuat pilihan yang dapat mengarah pada akhir cerita yang berbeda.

BTS Universe Story menyediakan mode "Buat Cerita" bagi pemain untuk membuat cerita mereka sendiri menggunakan alat produksi dalam game dengan mudah.

Mode buat cerita di BTS Universe Story
Netmarble

Mode 'buat cerita' di BTS Universe Story

Pemain juga dapat menentukan pilihan dalam cerita yang sudah ada sebelumnya untuk membentuk alur cerita baru dalam mode "Lihat Cerita".

Baca Juga: BTS WORLD Hadirkan Cerita Misterius Menyusul Prestasi BTS di Tangga Lagu Billboard

Yang seru dari game ini, pemain bisa mengoleksi Outfit dan beragam aksesoris untuk membuat penampilan para karakter BTS Universe semakin menarik.

Kostum di game BTS Universe Story
Netmarble

Kostum di game BTS Universe Story

Mereka juga mengambil foto AR dengan karakter yang telah mereka kreasikan melalui fitur "Koleksi" yang tersedia di dalam game.

Untuk aksesori baru yang bertema Halloween, para pemain bisa menemukannya didalam fitur "Koleksi".

Baca Juga: Top Up Jewel BTS Universe Story Bisa Dapat Cashback Pakai GoPay

Yuk, segera update BTS Universe Story kalian sekarang juga dan temukan berbagai aksesori Halloween di sana. (*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x