1. Cheer For Your Team Event: Survivors akan mendapatkan rewards dengan mendukung tim favorit mereka.
2. Pick’n Win Event: Survivors akan memperoleh rewards dengan memprediksi secara tepat tim mana yang akan mendapatkan BOOYAH!
3. Live Interface: Survivors bisa mendapatkan hadiah dengan menonton pertandingan di dalam game Free Fire.
4. Exchange Store: Survivors bisa mendapatkan token melalui gameplay, yang dapat ditukar selama periode ini untuk mendapatkan lebih banyak hadiah!
Baca Juga: Terinspirasi Artis Bollywood, Garena Free Fire Kenalkan Karakter Jai
Format Pertandingan
Ketiga seri tersebut akan mengikuti format kompetisi yang sama di kedua tahapan turnamen.
Tim akan bertarung dalam 6 putaran, di 3 peta: Bermuda, Purgatory, dan Kalahari, dengan poin yang diberikan berdasarkan peringkat putaran dan jumlah kills. (*)