Follow Us

Rekomendasi Build Champion Xin Zhao League of Legends: Wild Rift

Teguh Wicaksana - Kamis, 19 November 2020 | 18:30
Champion Xin Zhao di League of Legends: Wild Rift
GridGames

Champion Xin Zhao di League of Legends: Wild Rift

GridGames.ID - Walaupun udah dikenakan nerf oleh Riot Games pada patch 1.0A kemarin, Xin Zhou sepertinya masih tergolong over power.

Pasalnya, Xin Zhao sendiri memiliki basic role fighter dan tank, jadi daya tahannya jangan ditanya lagi ya guys.

Menariknya, para pemain malah kerap menggunakan champ yang satu ini untuk mengisi role jungle.

Yap, semua berkat beberapa skillnya yang mampu menambahkan attack speed serta damage secara konstan.

Baca Juga: League of Legends: Wild Rift Perluas Wilayah Akses OBT Pada Desember Mendatang

Skill satu yang bernama Determination mampu memberikan efek healing setiap Xin Zhao memberikan attack tiga kali.

Lalu skill 3 yang bernama Audacious Charge juga menambahkan attack-speed yang lumayan besar, yakni 40% selama 5detik.

Keunggulan dari setiap sisi champion ini menjadi alasan mengapa beberapa pemain masih mempertahankan untuk memakai hero yang telah di nerf ini.

Baca Juga: Rekomendasi Build Champion Akali Terbaik League of Legends: Wild Rift

Saat ini, peringkat satu pengguna Xin Zhao diisi oleh pemain asal Korea dengan IGN '감동적인' dengan perolehan rating 3.898.

Top player Champion Xin Zhao di League of Legends: Wild Rift (19/11/20)
GridGames

Top player Champion Xin Zhao di League of Legends: Wild Rift (19/11/20)

Editor : Amalia Septiyani

Baca Lainnya

Latest