Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Dia 4 Pilihan Jurusan Kuliah yang Cocok Untuk Para Gamers

Amalia Septiyani - Rabu, 09 Desember 2020 | 18:00
Ilustrasi main game.
lifewire.com

Ilustrasi main game.

Kamu akan dibimbing untuk membuat game dari nol. Mulai dari merancang cerita, merancang karakter, membuat animasi dan storyboard, membuat user interface, programming, proses produksi game tersebut hingga distribusinya.

Baca Juga: Cabor Esports Kembali Hadir di SEA Games 2021, Akankah PUBG Mobile Dipertandingkan?

Mata kuliahyang akan kamu pelajari antara lain Metode Perancangan Program, Analisa dan Perancangan Sistem Informasi, Jaringan Komunikasi Data, Pemrograman Berbasis Objek, Edu Game, Digital Imaging, Multimedia Interaktif, dan banyak lainnya.

Kampus di Indonesia yang memiliki jenjang S1 untuk jurusan Game Application & Technology ialah Universitas BINUS. Untuk program D3 D3 Game Animasi ada di Universitas Negeri Malang.

2. Teknik Informatika

Namun, ada sejumlah universitas yang memasukkan pelajaran tentang gaming dalam jurusan Teknik Informatika.

Di jurusan ini kamu akan mempelajari dan menerapkan prinsip-prinsip ilmu komputer dan analisa matematis untuk desain, pengembangan, pengujian, dan evaluasi perangkat lunak, sistem operasi dan kerja komputer.

Bila ingin mendalami tentang gaming, ada sejumlah kampus yang membuka jurusan teknologi game untuk jenjang s2.

Baca Juga: Bawakan Senjata Baru, Garena Free Fire Hadirkan Event Clash Squad

3. Software Engineering

Game merupakan teknologi perangkat lunak. JurusanSoftware Engineering akan menuntun kamu mendalami serba-serbi perangkat lunak ketimbang jurusan lain.

Di jurusan yang satu ini kamu akan mempelajari tentang prinsip dan teknik mendesain perangkat lunak yang tepat guna, mudah digunakan, serta memiliki kekuatan.

Source :Kompas.com

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x