Follow Us

Hal Yang Wajib Kamu Hindari Saat Bermain League of Legends: Wild Rift!

Teguh Wicaksana - Minggu, 28 Februari 2021 | 12:05
Bermain Wild Rift
Youtube/ BOOM Esports

Bermain Wild Rift

GridGames.ID - Saat ini, League of Legends: Wild Rift menjadi MOBA terbaru besutan Riot Games yang menawarkan gameplay berbeda dari MOBA lainnya.

Alasannya, walaupun memiliki core atau inti yang sama-sama MOBA, di Wild Rift, beragam environment seperti monster hutan, tata letak jungle, hingga titik blind spot yang ada, menghasilkan gameplay yang berbeda.

Para player Mobile Legends (ML), Arena of Valor (AOV), atau MOBA lainnya saat mencoba Wild Rift, pasti harus beradaptasi kembali karena perbedaan tersebut.

Baca Juga: 5 Item Spesial Wild Rift Yang Wajib Diketahui Oleh Pemain Role Support

GridGames kini bakal memberikan sedikit informasi yang berguna banget buat kamu player baru bermain Wild Rift, yaitu hal-hal yang perlu kamu hindari, simak yuk!

1. Jangan Asal Pick Champion

Champion League of Legends: Wild Rift
GridGames

Champion League of Legends: Wild Rift

Di Wild Rift, counter-pick sangatlah wajib digunakan untuk meminimalisir champ yang digunakan nggak mudah untuk dikalahkan.

Wild Rift memiliki keunikan mutlak, yakni setiap champ punya kelemahan, istilahnya "nggak ada yang over-power disini".

Sekedar tips, jika kalian ingin memilih champ, kalian wajib melihat komposisi dari champ lawan, biar champ kalian bisa mengimbangi kemampuan dari lawan.

2. Jangan Berdiri Di Lokasi Yang Gelap

Jangan menuju lokasi yang gelap atau nggak ada ward
GridGames

Jangan menuju lokasi yang gelap atau nggak ada ward

Editor : Grid Games

Baca Lainnya

Latest