Pemain akan menjelajahi wilayah, karakter, dan makhluk yang belum pernah dilihat sebelumnya oleh penggemar Tolkien Universe.
Namun, Amazon gagal merampungkan pengembangan game Lord of The Rings karena perselisihan dengan Tencent tersebut.
Baca Juga: Tencent Gandeng Polisi untuk Basmi Aksi Game Cheater Terbesar di China
Tim Amazon yang tergabung dalam proyek game Lord of The Rings juga telah dipindahkan ke proyek lain.
Perusahaan juga menyatakan kekecewaan yang mendalam karena tak mampu melanjutkan game The Lord of The Rings.
Baca Juga: FF XI Mobile Buatan Square Enix dan Nexon Batal Rilis, Ini Alasannya!
Pembatalan game Lord of The Rings menambah track record negatif Amazon Game Studio di dunia industri game.
Tercatat, Amazon telah membatalkan beberapa pengembangan game Breakaway, Crucible, dan New World.
Baca Juga: Waduh! CS:GO Rio Major Resmi Batal, Turnamen eSports Diisi Cheater?
Bagaimana tanggapan kalian tentang pembatalan game Lord of The Rings ini? Bagikan di kolom komentar ya! (*)