Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips dan Trik Kuasai Peta di Mode ARAM LoL Wild Rift Dengan Mudah!

Teguh Wicaksana - Selasa, 04 Mei 2021 | 18:00
Mode ARAM Wild Rift

Mode ARAM Wild Rift

GridGames.ID -Mode game All Random All Mid (ARAM) di League of Legends: Wild Rift menghadirkan gameplay menarik untuk dicoba.

Para pemain bakal dipertemukan dengan peta 1 lane atau jalur dan hanya menggunakan champ yang didapat dengan cara random.

Menariknya, jumlah roll atau pick random champ di dalam mode ini juga dibatasi per harinya.

Baca Juga:Champion Terbaik LoL: Wild Rift yang Digunakan Dalam Mode ARAM

Walaupun memiliki ritme permainan yang lebih cepat dibanding mode biasanya, 1 lane yang diberikan membuat gameplay menjadi sangat berbeda.

Nah berikut ini GridGames memiliki beberapa tips bagaimana menguasai peta di mode ARAM LoL Wild Rift, simak yuk!

1. Pilih Champion Dengan Kemampuan Area of Effect (AOE)

Memilih champion yang memiliki AOE sangat disarankan saat bermain di mode ARAM

Memilih champion yang memiliki AOE sangat disarankan saat bermain di mode ARAM

Walaupun mode ARAM mengusung sistem random pick, kalian masih bisa bertukar champ dengan pemain lain.

Champion yang memiliki skill atau kemampuan AOE terbilang sangat berguna di mode ARAM.

Terlebih, sistem 1 lane membuat skill-skill AOE bisa mengenai musuh-musuh lebih mudah.

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x