Follow Us

Jadwal dan Daftar Tim yang Bertanding di PMPL Southeast Asia Season 3

Teguh Wicaksana - Kamis, 06 Mei 2021 | 19:15
PUBG Mobile Pro League 2021

PUBG Mobile Pro League 2021

  • Faze Clan: BulShark, Vintorez, MR5, TonyK, Soup77, Corpai
  • The Infinity: Near, Logan, Mela, GodTunny, Noozy
  • Valdus The Murderer: Martin, Goddard, Syx, Concept, Gewwy
PMPL Malaysia/Singapore

  • RSG Malaysia: Badman, Vokey, Kim, SmallBoy, ChillRex
  • Geek Fam (Malaysia): Ab, Damrude, Sane, Miracle, Snipes
  • Dingoz MPX: IronPro, Pemburu, Appy, Rith, Eypul
Baca Juga: PUBG Mobile Hapus Sementara Event Metro Royale, Ini Alasannya!

PMPL Vietnam

  • HVNB: Franky, GE, Pyn, Rabiz
  • Eagle Esports: Neo1, Darly, Datkonn, NamShinn, Nguyen2K
  • Infinity IQ: Ferrari, Lamborghini, Loki, Porsche
PMCO Wildcard

  • Demigod Incognito: Chi, KVN, Kri, Wam, Bunny
  • Orange Play: Sunsun, Skynin, POVPOV, AstroX, Uno
  • JoinMe Yellow: Joseph, Easy, Onix, Kimly, Snaky
Baca Juga: Bocoran Update PUBG Mobile Versi 1.4, Banyak Konten dan Fitur Baru!

Format dan Total Hadiah PMPL SEA Season 3

Sayangnya, rincian mengenai total hadiah dan formatnya belum diumumkan secara resmi untuk kompetisi ini.

Season sebelumnya PMPL SEA memberikan hadiah total sebersar USD 150 ribu.

Nggak hanya hadiah total, mereka juga memberikan hadiah individu untuk pemain yang berhasil meraih title MVP, Gunslinger dan sebagainya.

Baca Juga: Ingin Kuasai Gameplay di Peta Karakin PUBG Mobile? Simak Tips Berikut!

Dengan perluasan eSports PUBG Mobile, jumlah hadiah tersebut diharapkan dapat naik melihat pertumbuhan dari ekosistem PUBG Mobile.

Bigetron RA dominasi PMPL Indonesia Season 2 Week 1

Bigetron RA dominasi PMPL Indonesia Season 2 Week 1

Editor : Grid Games

Baca Lainnya

Latest