GridGames.ID -Sebuah kabar terbaru datang dari harga Atari VCS yang saat ini telah resmi tersedia di publik serta sudah dapat dibeli.
Namun, hargaAtari VCS ini bukanlahversi Indonesia, melainkan harga versi pasar global dalam mata uang US Dollar (USD).
Hal ini lantarankonsol gameini baru dirilis secara global, terutama di negara Amerika Serikat, dan belum akan meluncur di tanah air sehingga harganya dalam versi Rupiah belum tersedia.
Meskipun begitu, masyarakat di tanah air tetap bisa memperkirakan kisaran harga Atari VCS ini dari harga versi global-nya.
Baca Juga: Gokil! Simak Konsep dari Hotel Atari yang Mengusung Tema Cyberpunk
Perilisan perangkat gaming Atari VCS ini sejatinya sudah ditunggu-tunggu oleh banyak orang di dunia.
Terlebih karena konsol game ini sudah mulai dikembangkan sejak lama, yakni di tahun 2017 yang lalu.
Namun, karena satu dan lain hal, konsol game ini baru diluncurkan oleh Atari di tahun 2021.
Baca Juga: Elon Musk Hadirkan Cyberpunk 2077 di Tesla, Jadi Mobil Gaming Pertama!
Lalu, berapa harga Atari VCS dalam versi global-nya?
Harga konsol game Atari VCS versi global yang baru dirilis ini dibagi menjadi dua harga.
Dua hargaAtari VCS tersebut didasarkan pada paket pembelian yang diambil oleh pembeli.