Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rendezvous, Game Indie Asal Indonesia Bertema Cyberpunk 2077

Gama Prabowo - Senin, 28 Juni 2021 | 18:05
Game Rendezvous
Pendopo Studio

Game Rendezvous

GridGames.ID -Indonesia sebenarnya memilikibanyak developer game indie berkualitas.

Rendezvous merupakan salah satu produk game indie berkualitas yang tengah dikembangkan oleh developer asal Yogyakarta, Pendopo Studio.

Game ini mengusung tema kehidupan masa depan mirip seperti Cuberpunk 2077.

Meskipun memiliki tema yang sama dengan Cyberpunk, Rendezvous tetap memiliki keunikannya sendiri sebagai game indie.

Baca Juga: Epic Games Bakal Hadirkan Loki di Fortnite, Rilis Bulan Depan!

Salah satu keunikan dari game Rendezvous adalahstory lineyang bertempat di kota bernama Neo-Surabaya.

Kota Neo-Surabaya merupakan kota masa depan yang kaya akan gemerlap lampu kota ala Los Angeles.

Di game ini, pemain akan menjalajah kota Neo-Surabaya pada tahun 2064.

Penasaran dengan gameplay Rendezvous? Yuk, Simak penjelasan di halaman berikutnya.

Secara grafis, Rendezvous bergaya visualpixellateddengan tampilan futuristik ala Cyberpunk 2077.

Pendopo Studio meramaikan Rendezvous dengan semarak cahaya neon warna-warni.

Namun, jangan samakan tampilan visual pixellated Rendezvous dengan game 2D platformer tahun 90-an.

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x