Kasus kekerasan karena game online tak hanya terjadi satu kali ini saja.
Kita sebagai gamer harus berpikiran bijaksana dalam menghadapi kekalahan dalam dunia game serta mengatur diri agar tak kecanduan game online.
Hal tersebut harus dilakukan untuk menjaga kesehatan mental dan kewarasan kita.
Bagaimana, pendapat kalian sobat Grid Games? (*)