Bocoran kemunculan elemen cahaya di Genshin Impact bisa dilihat dari event di Enkanomiya.
Event tersebut menugaskan pemain untuk mengumpulkan Light Sigil dan bisa menukarnya dengan hadiah seperti senjata eksklusif, Primogem, dan material asension karakter.
Baca Juga: Segini Ukuran File Genshin Impact 2.5 di PC dan Mobile, Wajib Tahu!
Light sigil sendiri memiliki kemiripan dengan elemental sigil lainnya yang ditemukan di berbagai wilayah di Tevyat.
Hal inilah yang membuat pemain yakin bahwa nantinya Mihoyo akan menghadirkan elemen cahaya di Genshin Impact.
Kendati demikian, Mihoyo masih belum memberi keterangan apapun seputar rencana Genshin Impact untuk meluncurkan elemen baru.
Tetap ikuti GridGames untuk informasi menarik seputar game Genshin Impact.
(*)