Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mengenal Apa Itu Role Marksman dan Jenisnya di Mobile Legends

Amalia Septiyani - Jumat, 25 Oktober 2019 | 19:00
Hanabi Mobile Legends
Doc. Moonton

Hanabi Mobile Legends

Lesley Mobile Legends
Moonton

Lesley Mobile Legends

Selain itu, Sniper juga harus mengatur posisi agar nggak terjebak di tengah-tengah war agar tim lawan sulit untuk melakukan targeting ke hero Marksman Sniper.

Baca Juga: Marksman Mobile Legends Terbaik di Indonesia Versi GridGames (Part 1)

Marksman di Gameplay

Nggak cuma jenis, di antara sederet hero role ini, Marksman pun memiliki perbedaan saat gameplay, yaitu yang dapat mengandalkan Basic Attack dan Skill Attack.

Marksman yang mengandalkan Basic Attack sangat bergantung dengan Basic Attack dan Attack Speed-nya.

Hero Marksman di Mobile Legends yang mengandalkan Basic Attack antara lain Claude, Hanabi, Miya, Karrie dan Moskov.

Mereka disarankan untuk membeli item yang memiliki efek meningkatkan Attack Speed dan juga Lifesteal seperti :

  • Demon Hunter Sword
  • Scarlet Phantom
  • Haas's Claws
  • Endless Battle
  • Golden Staff
Berbeda dengan Marksman yang mengandalkan Skill Attack, mereka sangat bergantung dengan penggunaan skillnya untuk menyerang.

Marksman yang mengandalkan Skill Attack di Mobile Legends antara lain ada Granger, Clint dan hero baru yang belum dirilis, Wanwan.

Wanwan Mobile Legends
instagram/dafrixkun

Wanwan Mobile Legends

Baca Juga: Emblem Physical dan Magical di Mobile Legends. Masih Efektif, Kah?

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x