GridGamesID -Mungkin banyak yang belum tahu kalau di dunia esports juga ada ajang penghargaan paling bergengsi untuk para pelaku esports.
Ajang penghargaan ini disebut Esports Awards dan diadakan secara rutin setiap tahunnya.
Beragam kategori disiapkan, puluhan organisasi esports masuk ke dalam nominasi, ratusan atlet juga berkesempatan jadi atlet esports terbaik.
Tahun ini malam puncak Esports Awards 2019 diselenggarakan di Esports Stadium Arlington, Texas, hari Minggu (17/11/2019).
Baca Juga: EVOS Legends Bawa Pulang Piala M1 World Championship Setelah Lewatkan 7 Game Melawan RRQ
Dari sekitar 24 kategori yang disiapkan, berikut ini kamipilihkan para pemenang dari kategori paling populer untuk tahun ini.
Esports Game of the Year1. League of Legends2. Counter-Strike: Global Offensive3. Rainbow Six Siege
Esports Breakthrough Game of the Year1. Super Smash Bros Ultimate
Esports Live Event of the Year1. LoL World Championship 2019
Baca Juga: Tuturu Main, Lemon Dikasih Mid, Todak Gagal ke Grand Final M1