Follow Us

Ini Dia Para Pemenang Esports Awards 2019, Banyak Kejutannya Loh!

Wahyu Prihastomo - Selasa, 19 November 2019 | 11:20
Kyle 'Bugha' Giersdorf
fortnitetracker.com

Kyle 'Bugha' Giersdorf

Misalnya gagalnya OG (DOTA 2) meraih gelar Esports Team of the Year setelah kesuksesannya menjadi juara The International dua kali berturut-turut.

Baca Juga: N0tail dan Ceb Disebut Akan Memimpin Divisi CS:GO Milik OG Esports

The International 2019 juga gagal menjadi Esports Live Event of the Year meskipun berhasil menyedot banyak penonton dan menawarkan hadiah terbesar tahun ini.

Di sisi lain, nama Kyle "Bugha" Giersdorf jadi bintang malam itu karena meraih dua penghargaan sekaligus.

Cowo berusia 16 tahun itu memang jadi fenomenal sejak menjuarai Fortnite World Cup 2019 beberapa bulan lalu.

Nah, siapa pemenang award favorit kalian? (*)

Baca Juga: Atlet Esports Ternyata Bisa Alami Stres Setingkat Atlet Olahraga Lain

Editor : Kama

Baca Lainnya

Latest