Pihak E3 mengungkapkan akan memfokuskan pada gelaran di tahun selanjutnya, yaitu E3 2021.
Baca Juga: Virus Corona Sebabkan Produksi Game The Outer Worlds Tertunda
Nah itu dia tadi rangkuman dari 5 event game yang gagal dilaksanakan karena wabah virus corona.
Hal ini membuktikan bahwa virus corona harus terus diwaspadai penyebarannya.
Untuk itu, marilah sama-sama melakukan berbagai macam pencegahan dari satu hal yang sederhana, yaitu dengan mencuci tangan. (*)