Pertama, kandidat harus memiliki usia 18 tahun ke atas dan penguasaan Bahasa Indonesia dan Inggris yang baik.
Kemudian, kandidat juga harus memiliki kemampuan untuk tampil di depan kamera dengan nyaman.
Baca Juga: Kuy, Ngulik Tren Industri Esports Indonesia di 2020. Bakal Gimana Ya?
Terakhir, sudah pasti kandidat harus mempunyai ketertarikan dan pengetahuan soal Mobile Legends.
Baca Juga: Esports Akhirnya Resmi Jadi Cabang Olahraga Prestasi di Indonesia
Lalu, bagaimana cara mengikuti audisi tersebut?
Kamu harus mengisi data diri terlebih dahulu secara online di sini, kemudian ikuti petnjuk selanjutnya.
Pendaftaran akan ditutup pada 31 Oktober 2020, pukul 23.59 WIB. (*)