Baca Juga: Lagu Kolaborasi Wild Rift X Weird Genius Resmi Dirilis, Dengerin Yuk!
5. Shooting Guard
Posisi di game FreeStyle yang terakhir adalah Shooting Guard. Posisi ini bisa disebut dengan si mesin skor di lapangan.
Posisi ini bertugas untuk mencetak skor dengan melakukan bidik tembakan agar bisa mendapatkan 3 point shoot.
Ketika menggunakan posisi Shooting Guard kamu harus memperhatikan dribble-mu agar nggak dicuri oleh Point Guard dari musuh.
Oh iya, seorang Shooting Guard juga harus melakukan lompatan mundur untuk bisa membuat tembakan melayang dari jauh.
Baca Juga: Gokil! Begini Grafis Pemain FIFA 21 di PS5 dan Xbox Series X
Nah, itu dia tugas dari 5 posisi di game FreeStyle yang bisa kamu coba sekarang. (*)