Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Seperti Apa Perbandingan Steam Deck dan Nintendo Switch? Ini Detailnya

Randy Fauzi F - Sabtu, 17 Juli 2021 | 16:05
Bermain Fortnite di Nintendo Switch
Polygon

Bermain Fortnite di Nintendo Switch

Steam Deck dibanderol dengan beberapa harga tergantung ruang penyimpanannya.

Varian 64GB harganya Rp5,6 juta, 256GB Rp7,6 juta, dan 512GB harganya Rp9,5 juta.

Steam Deck baru akan dirilis pada Desmber di Amerika Serikat, Inggris, Kanada, dan Eropa.

Untuk wilayah lain baru akan hadir pada 2022 mendatang.

Sementara untuk Nintendo Switch harganya berada di kisaran Rp4,9 jutaan dan sudah tersedia di Indonesia. (*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x