Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

M3 World Championship: Venue, Jadwal, Format, dan Hadiah Turnamen

Teguh Wicaksana - Senin, 08 November 2021 | 16:50
M3 World Championship
Instagram MPL ID Official

M3 World Championship

Event Khusus Untuk Player dan Penggemar

Moonton hadirkan M3 Pass untuk merayakan turnamen M3 World Championship, hadirkan beragam hadiah menarik!

Moonton hadirkan M3 Pass untuk merayakan turnamen M3 World Championship, hadirkan beragam hadiah menarik!

Untuk merayakan turnamen terbesar ini, Moonton juga bakal menghadirkan beragam event serta konten terbaru seputar M3 World Championship.

Para player dan penggemar bisa mendapatkan konten terbaru seperti M3 Battle Pass, M3 Excluxive Skin, dan Guess the M3 Winner.

Baca Juga: RRQ Academy Bentuk Tim Esports MLBB Baru Bernama RRQ AC KISEKI

Untuk informasi menarik seputar eSports MLBB terbaru lainnya, tetap bersama GridGames ya! (*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x