GridGames.ID - EA Sports resmi mengumumkan daftar rating tertinggi 10 pemain wanita FIFA 23.
Kehadiran pemain wanita di FIFA 23 merupakan salah satu fitur baru yang ditawarkan.
Sebelumnya, pemain wanita memang sudah ada sejak beberapa edisi game FIFA terdahulu.
Baca Juga: Profil Ted Lasso, Manajer Viral yang Bakal Muncul di FIFA 23
Namun kehadiran pemain wanita pada edisi game FIFA sebelumnya hanya sebatas di negara saja.
Nah di FIFA 23 para pemain wanita bisa dimainkan di liga dan klub.
Kali ini, GridGames ingin membagikan daftar 10 rating tertinggi pemain wanita FIFA 23.
Baca Juga: FIFA 23 akan Dilengkapi Sistem Anti-Cheat, Begini Penjelasannya
Simak selengkapnya berikut ini!
10. Vivianne Miedema