Selain itu, sekarang ada lima potret yang dapat dipilih* untuk setiap kelas, satu lebih banyak daripada di game aslinya.
Bergabunglah dengan wajah-wajah yang sudah dikenal dan yang baru saat melakukan perjalanan ke Labirin.
Berikut adalah beberapa ilustrasi baru:
• Early-Bird Bonus: Character Portrait DLC Set
“Character Portrait DLC Set” Early-Bird Bonus DLC untuk “Etrian Odyssey Origins Collection” (3-game bundle) memungkinkan pemain untuk mengubah penampilan mereka saat bertualang menjadi karakter ATLUS favorit.
Ini adalah DLC gratis yang akan tersedia dalam waktu yang terbatas, dapatkan Bonus Early-Bird dan jelajahi Labirin dengan karakter ATLUS favoritmu.
Informasi selengkapnya, kamu silakan kunjungi website resmi Etrian Odyssey Origins Collection. (*)