Follow Us

Waduh! PUBG Banned 30.000 Pemain yang Curang Termasuk Pro Player

Giovannia Whelly - Kamis, 27 Desember 2018 | 13:15
PUBG Banned Banyak Pemain yang Curang
Reddit

PUBG Banned Banyak Pemain yang Curang

GridGames.ID - Setelah peta Vikendi dirilis, PUBG masih harus mengurus satu hal yang susah banget diselesaikan yaitu pemain yang curang (cheaters).

PUBG corp. akhirnya menindak langsung pemain yang menggunakan metode radar hack dimana metode ini menguntungkan banyak pemain.

Setelah ditindak lanjuti, ada 30.000 lebih pemain yang di banned karena menggunakan metode ini termasuk pemain profesional.

Nggak cuma itu aja, ternyata ada software bernama Battleeye baru aja nih ditemkuan oleh PUBG corp sebagai software untuk cheaters.

Karena masalah cheaters ini, mungkin bisa berdampak pada reputasi PUBG sebagai salah eSport paling terkenal.

Baca Juga : Ariel Noah Ternyata Main PUBG Mobile Juga! Chicken Dinner Nggak, Nih?

PUBG dengan peta salju bernama Vikendi
BeetleBite

PUBG dengan peta salju bernama Vikendi

Kalau yang belum tau, metode radar hack yang lagi ramai ini adalah sebuah cheat buat pemain dimana bisa melihat musuh di setiap lokasinya.

Duh, kok, bisa, yha?

Ketika safe zone semakin megecil, pemain bisa pergi ke tempat persembunyian dan melihat para musuh lainnya.

Karena metode ini, banyak pemain yang komplain ke pihak PUBGnya buat menindak lanjuti masalah ini.

Halaman Selanjutnya

1 2

Editor : Rian Sidik

Baca Lainnya

Latest