Follow Us

Ini 3 Fakta yang Harus Kita Tau Dibalik Level 65 Candy Crush

Rian Sidik - Kamis, 07 Maret 2019 | 16:30
Candy Crush Saga

Candy Crush Saga

Sampai saat ini, Nyblom jarang sekali mengakui bahwa dirinya lah yang telah membuat desain level dari level 65.

Namun, bagi sebagian orang yang memang sudah tahu, mereka terus mencoba mendapatkan berbagai tips dari Nyblom untuk menyelesaikan level tersebut.

Baca Juga : Harus Coba! Pokemon Go Akhinrya Rilis Mode Battle Showdown Hari Ini

Nyblom sendiri menjelaskan bahwa level 65 sengaja dibuat sulit karena level tersebut adalah bagian terakhir dari update kedua game Candy Crush Saga.

Nyblom mengatakan, “We wanted to give our players a real challenge, as we didn’t know how long it would take before we did another update,” yang secara tidak langsung menjelaskan mengapa level tersebut di desain untuk menjadi sangat sulit, yaitu memberi pengembang waktu lebih untuk menghadirkan update selanjutnya.

3. Perubahan Pada Level 65

Permen yang berwarna-warni di level 65 kemudian menjadi momok tersendiri bagi para pemain baru.

Namun, alih-alih menghindari game Candy Crush Saga, mereka justru merasa tertantang untuk mengalahkannya.

Sebelumnya, untuk melewati level 65, pemain harus menyelesaikan tantangan yang diberikan sekaligus mencapai skor tertentu.

Ini merupakan misi yang sulit karena kamu harus menyelesaikan kedua misi tersebut secara bersamaan.

Banyak pemain kemudian memberikan umpan balik, dan bahkan menyampaikan komplain lewat Facebook yang menyatakan keberatannya.

Source : makemac.grid.id

Editor : Grid Games

Baca Lainnya

Latest