Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Dia 5 Team Lolos Kualifikasi Point Blank Championship League 2019!

Taufiq Bagaskara - Kamis, 12 September 2019 | 17:33
PB LOGO
Doc. pointblank.id

PB LOGO

PBCL PRO dilaksanakan selama 3 hari ( 30-31 Agustus dan 7 September 2019 ) dan PBCL bermain sebanyak 7 match. Berikut hasil dan klasemen Point Blank Championship League 2019.

Hasil Klasemen PBCL PRO 2019 League
GridGames

Hasil Klasemen PBCL PRO 2019 League

Di peringkat pertama terdapat team Alter Ego dengan perolehan 6 Win dan 1 Lose.

Di peringkat kedua terdapat teamXCN Xgate dengan perolehan 5 Win, 1 Lose dan 1 Draw.

Di peringkatketiga terdapat teamRRQ Endeavourdengan perolehan 4 Win, 2 Lose dan 1 Draw.

Di peringkatkeempat terdapat teamRecca Esports dengan perolehan 3 Win, 1 Lose dan 3 Draw.

Di peringkatkelima terdapat teamTHE PRIME dengan perolehan 3 Win, 3 Lose dan 1 Draw.

Baca Juga: Epic! Ini Dia Pembagian Group PMCO Fall Split - SEA League 2019

Terus dukung team kesayangan kamu dan jangan lupa tonton langsung atau di Youtube Chanel ZepettoPoint BlankIndonesia.(*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x