Meski begitu, pengumuman ini setidaknya sedikit memberi angin segar bagi para fans Xbox.
Sebagai informasi, Xbox Series X memiliki spesifikasi yang diklaim garang.
Dari segi prosesor, konsol tersebut ditenagai AMD Zen 2 delapan core berkecepatan 3,6 GHz dengan dukungan teknologi 7 nanometer.
Baca Juga: Xbox Series X Bakal Dilengkapi Fitur Bernama Xbox Velocity, Apa Itu?
Kemudian, untuk ruang penyimpanannya, Xbox Series X memiliki storage sebesar 1TB yang dikombinasikan dengan RAM 16GB.
Xbox Series X juga sudah mengusung tampilan maksimal 4K dengan kecepatan 60fps dan 8K dengan kecepatan 120fps.
Baca Juga: AS Dilanda Krisis Ekonomi, Microsoft Usahakan Buat Harga Xbox Series X Semurah Mungkin
Hingga saat ini, belum ada perkembangan informasi lebih lanjut mengenai perilisan Xbox Series X.
Untuk mengetahui informasi selanjutnya, pantengin terus situs dan media sosial GridGames ya! (*)