GridGames.ID -Menjelang The International 10, Valve kembali merombak stats item, hero, dan neutral item Dota 2.
18 Agustus lalu, Valve merilis Patch 7.30 yang memberikan perubahan gameplay major di game Dota 2.
Patch 7.30 turut menghadirkan neutral item baru dari mulai tier 1 hingga tier 5.
Tercatat, ada 8 neutral item baru di patch 7.30.
Baca Juga: Profil Sumail, Pemain Carry Andalan OG di The International 10
Kedatangan neutral item baru harus diikuti dengan penghapusan sejumlah neutral item lama yang ada di Patch 7.29.
Ada 7 neutral item patch 7.29 yang harus dihapus dan posisinya diganti dengan neutral item baru patch 7.30.
Bagi kalian pemain aktif Dota 2, perubahan neutral item ini sangat penting untuk dipahami karena sangat berpengaru pada META permainan.
Baca Juga: Steam Deck Kompatibel dengan Oculus Quest dan Bisa Jalankan Dota 2
Penasaran dengan 8 neutral item baru di patch 7.30 Dota 2?
Simak penjelasan di halaman berikutnya.
8 Neutral Item Baru di Patch 7.30 Dota 2