Follow Us

Dua Turnamen Clash Royale Sekaligus Diadakan di World Cyber Games 2019

Wahyu Prihastomo - Rabu, 17 Juli 2019 | 17:00
Game Clash Royale
esportsinsider.com

Game Clash Royale

Mewakili regional Asia ada tim PONOS, GameWith, dan Chaos Theory.

Dari China diwakili oleh Nova Esports, LGD, dan W.Edgm. Sementara regional West diwakili Team Liquid, SK Gaming, dan Immortal.

Baca Juga: Welcome To Royale Pass Season 8 Resmi Di Release Tencent Games!

Mini turnamen ini akan berlangsung 3 babak. Babak pertama akan ada pertandingan 1vs1, kemudian babak kedua akan jadi pertandingan 2vs2.

Ditutup dengan babak terakhir dengan 1vs1. Nantinya akan diambil dua region terbaik untuk masuk ke babak final.

Mini turnamen kedua juga didakan dengan menampilkan beberapa tim terbaik dari 4 regional lain, yaitu APAC, Amerika, Eropa, dan China.

Masing-masing regional akan mengirimkan 2 perwakilan di turnamen ini. Ini dia pembagiannya.

Baca Juga: Karena Curang, Pemain Clash Royale Dilarang Bermain Selama 12 Bulan

Oh iya, beberapa pertandingan yang ada di WCG ini juga bisa kalian tonton lewat streaming yang ada di channel Youtube dan Twitch WCG.

(*)

Editor : Grid Games

Baca Lainnya

Latest