Dengan investasi bersama dari Moonton dan para tim, memungkinkan liga untuk berkomitmen pada inisiatif jangka panjang untuk mengembangkan hubungan dengan mitra utama untuk menciptakan aliran pendapatan baru dan solusi pemasaran untuk merek, tim, dan pemain.
Sebagai komitmen dalam mengembangkan ekosistem eSports Indonesia, Mobile Legends juga bakal menginvestasikan USD 8 juta untuk mengembangkan komunitas eSports Mobile Legends di Indonesia, lho!(*)